Audiensi dengan Danramil 19 / Sawang Aceh Utara

Senkom.or.id | Sawang - Pengurus Senkom Sawang Aceh Utara beraudiensi dengan Danramil 19 / Sawang Kapten Inf. Ronny di Makoramil 19 / Sawang (12/12 2013).

Danramil sangat senang dengan adanya Senkom di Sawang, dengan harapan agar kiranya anggota Senkom lebih mendedikasikan sebagai mitra atas transportasi informasi yang akurat, valid dan terpercaya. 

Kedepan, Senkom akan dilibatkan dalam kegiatan koramil yang berhubungan dengan masyarakat baik yang mengandung unsur geografi maupun demokrasi.

Posting Komentar

0 Komentar